Saturday, November 17, 2012

Cara Meningkatkan Pengunjung Blog

Dengan Nekat saya membuat artikel ini , karena bukan sedikit yang menerbitkan artikel seperti ini jadi persaingan di halaman google semakin ketat oleh karena itu saya bilang nekt karena blog newbie mencoba nembak keyword "Cara Meningkatkan Pengunjung Blog"





Sebelum nya saya pernah post mengenai tutorial yang mungkin bisa membimbing untuk pemula :
Cara membuat Blog dengan mudah
Membuat Postingan yang berkualitas
Pengertian Tukar Link 
Manfaat template SEO Friendly
Mengaktifkan komentar userfriendly

Semoga artikel di atas bisa membimbing sobat . sekarang mari kita lanjutkan dengan pengunjung .

Berbicara soal pengunjung / visitor , rata-rata dan dominan para blogger menginginkan pengunjung yang banyak dan melimpah (walaupun sebenarnya tidak semua blogger menginkan banyak pengunjung) .

Bagaimana cara meningkatkan pengunjung blog dengan cepat ? 

1. Buat Artikel Yang murni hasil tulisan kita (Bukan Copy-Paste)
          Dengan artikel yang murni , berarti sobat telah mencerminkan bahawa sobat blogger yang tau etika .

2. Buat Artikel sesuai keyword yang banyak di cari
          Sering nembak keyword apa saja yang paling populer

3. Buat artikel minimal 250 kata 

        
4. Ping artikel
          Jangan terlalu sering ping artikel karena itu tidak baik , di sarankan 1X ping dalam 1 hari.

5. Submit ke social bookmark
           Dengan submit artikel sobat ke social bookmark , maka artikel kita semakin banyak yang melihat

6. Promosi Link yang benar
           Promosikan Link blog sobat ke situs-situs terkenal seperti facebook,twitter,kaskus,g+ dan sebagainya.

7. Membuat artikel yang menyangkutkan artikel sebelumnya
           Dengan menyangkutkan link artikel sebelumnya yang berkaitan maka pengunjung akan penasaran dengan artikel itu dan kemungkinan besar pengunjung akan mengunjungi artikel sebelumnya .


No comments:

Post a Comment

Kami tampung komentar beserta kritik dan saran serta pertanyaan anda .

1. Tidak Diperbolehkan Spam , Sara , Promosi Dan Sebagainya
2. Tidak Berkomentar Yang Bermaksudkan Promosi
3. Jika Pertanyaan Yang di ajukan dirasa cukup penting dan mungkin Penulis tidak dalam keadaan Online , Anda bisa ajukan Pertanyaan ke
"085624263913"

Terima Kasih Telah Berkunjung .